Upah Pekerjaan Sanitary 2023 Harga Terbaru Material Maupun Non Material

Upah Pekerjaan Sanitary 2023 Harga Terbaru Material Maupun Non Material
Wastfel dan Kaca Sanitary

Sanitary adalah sebuah pekerjaan yang berhubungan dengan pemasangan maupun pengadaan material kebersihan.


Sesi pekerjaan Sanitary biasanya dilakukan setelah instalasi pipa air bersih maupun air kotor terpasang.


Dibawah ini kami akan memberikan update harga jasa pemasangan Sanitary terbaru 2023 yang dapat Anda gunakan sebagai pedoman dalam mengisi dokumen RAB yang sesuai.


Upah Jasa Pasang Sanitary 2023

DIAMETER PIPA  SATUAN  + MATERIAL  - MATERIAL 
Urinoir Unit Rp1.500.000,00. Rp175.000,00.
Bidet  Unit Rp780.000,00. Rp175.000,00.
Kloset Duduk Unit Rp4.500.000,00. Rp375.000,00.
Shower Unit Rp1.250.000,00. Rp150.000,00.
Bathtub Unit Rp5.500.000,00.  Rp750.000,00.
Keran Air Unit Rp75.000,00. Rp35.000,00.
Wastafel Unit Rp1.250.000,00. Rp275.000,00.
Floor Drain Unit Rp125.000,00. Rp45.000,00.
Zet Whaser Unit Rp350.000,00. Rp45.000,00.
Gantungan Handuk Unit Rp256.000,00 Rp75.000,00.
Tempat Sabun Unit Rp275.000,00. Rp75.000,00.
Tempat Tissue Unit Rp275.000,00. Rp75.000,00.
Toren Air  Unit Rp7.048.000,00. Rp525.000,00.
Pompa Air  Unit Rp3.096.000,00. Rp375.000,00.

Setelah Anda mengetahui harga Jasa Pemasangan Sanitary, langkah selanjutnya adalah mencari tukang pasang Sanitary yang bagus dan berpengalaman.


Saat ini banyak sekali penyedia jasa tukang atau teknisi untuk jasa pemasangan Sanitary, tapi kembali lagi ke cara mencari dan memilih, harus selektif dan tahu mana tukang yang bagus dan tidak bagus.


Demikian info tentang update Upah pasang sanitary terbaru, semoga sapat membatu menyelesaikan permasalahan diproyek Anda. Jika masih kebingungan silahkan hubungi kami melalui halaman kontak.

Post a Comment for "Upah Pekerjaan Sanitary 2023 Harga Terbaru Material Maupun Non Material"